Erik Ten Hag Puji Permainan Manchester United Meski Gagal Taklukan Liverpool

Hendra Mulya - Senin, 18 Desember 2023 12:30 WIB
Erik Ten Hag Puji Permainan Manchester United Meski Gagal Taklukan Liverpool
Istimewa

Lebih lanjut, pelatih asal Belanda itu puas dengan performa anak asuhnya yang bekerja sangat keras sepanjang pertandingan. Ten Hag juga sudah mengantongi catatan yang harus dibenahi agar bisa membuat Man United tampil lebih konsisten.

"Para pemain juga sangat bagus bekerja di lapangan. Sepak bola selalu dimulai dengan organisasi dan pertahanan yang baik. Jika saya mempunyai kritik, kami seharusnya memberikan lebih banyak umpan ke kotak penalti untuk menyakiti lawan," ujarnya.

"Itu adalah langkah selanjutnya yang harus kami benahi. Kami harus lebih konsisten dalam tingkat kinerja kami," lanjut mantan pelatih Ajax Amsterdam tersebut.

Dengan hasil imbang ini, Manchester United masih terpaku di posisi tujuh dengan koleksi 28 poin. Sedangkan Liverpool harus tergusur dari puncak klasemen. The Reds duduk di posisi dua dengan 38 poin, terpaut satu angka dari Arsenal yang sedang memuncaki papan klasemen sementara Liga Inggris 2023-2024.

Penulis
: Redaksi
Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait
Buron 10 Tahun Terpidana Seumur Hidup Kasus Ratusan Kilogram Ganja Diamankan Tim Tabur Kejati Sumut

Buron 10 Tahun Terpidana Seumur Hidup Kasus Ratusan Kilogram Ganja Diamankan Tim Tabur Kejati Sumut

Dimaafkan Korbannya, Penuntutan Kasus Percobaan Pencurian Sepeda Motor di Toba Selesai Melalui RJ

Dimaafkan Korbannya, Penuntutan Kasus Percobaan Pencurian Sepeda Motor di Toba Selesai Melalui RJ

Polres Labuhanbatu Wujudkan Transparansi dan Akuntabilitas Pelayanan Publik Melalui Polantas Menyapa

Polres Labuhanbatu Wujudkan Transparansi dan Akuntabilitas Pelayanan Publik Melalui Polantas Menyapa

Polantas Menyapa, Sat Lantas Polres Labuhanbatu Sosialisasi Tertib Berlalu Lintas dan Safety Riding

Polantas Menyapa, Sat Lantas Polres Labuhanbatu Sosialisasi Tertib Berlalu Lintas dan Safety Riding

Satlantas Polres Labuhanbatu Sosialisasi Program Pemutihan dan Diskon Pajak Kendaraan Bermotor Tahun 2025

Satlantas Polres Labuhanbatu Sosialisasi Program Pemutihan dan Diskon Pajak Kendaraan Bermotor Tahun 2025

Kajati Sumut Kunker ke Kejari Nisel, Pastikan Pelayanan terhadap Kebutuhan Hukum di Masyarakat Maksimal

Kajati Sumut Kunker ke Kejari Nisel, Pastikan Pelayanan terhadap Kebutuhan Hukum di Masyarakat Maksimal

Komentar
Berita Terbaru