Diduga Rugikan Negara Rp2,9 M, Kejari Sibolga Geledah Bank Milik BUMN

- Senin, 10 Juli 2023 10:57 WIB
Diduga Rugikan Negara Rp2,9 M, Kejari Sibolga Geledah Bank Milik BUMN
Istimewa
Penggeledahan oleh Kejari Sibolga

bulat.co.id -SIBOLGA | Salah satu bank dibawah Badan Usah Milik Negata (BUMN) di Sibolga, diduga merugikan negara Rp2,9 miliar.

Menindak lanjuti hal itu, Kejari Sibolga melakukan penggeledahan terhadap bank yang dimaksud, tepatnya di Jalan Sibolga-Padang Sidempuan, Kota Sibolga.

Baca Juga :Ditangkap Warga, Dua Pencuri Sawit Warga Pantailabu Dilepas Polisi

Kasi Intel Kejari Sibolga, Mohamad Junio Ramandre, mengatakan, dugaan tindak pidana korupsi itu dilakukan dengan fraud atau pemalsuan laporan dokumen.

"Penggeledahan dalam rangka penyidikan dugaan tindak pidana korupsi atas penyalahgunaan pencairan kredit akibat terjadinya fraud dengan kerugian negara sebesar Rp 2,9 miliar, berdasarkan perhitungan ahli," kata Junio, Minggu, (9/7/2023).


Penulis
:
Editor
:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru