Baterai Aki Stasiun Pemantauan Gunung Marapi di Sumbar Dicuri

Pengiriman Data Perkembangan Gunung Merapi Terhambat
Hendra Mulya - Kamis, 06 April 2023 16:45 WIB
Baterai Aki Stasiun Pemantauan Gunung Marapi di Sumbar Dicuri
Ilustrasi

"Tidak ada laporan masuk. Lalu ada masyarakat yang melaporkan kepada kita melihat rantai pengunci box pintu stasiun GGSL sudah terbuka. Kita cek ke sana, ternyata memang kondisinya seperti itu. Rantai pada stasiun sudah lepas dan 2 buah aki sudah hilang," katanya.

Akibat kehilangan tersebut, stasiun GGSL belum bisa dioperasikan kembali. Padahal, stasiun tersebut sangat penting sebagai referensi pada sistem pengamatan Gunung Api Marapi.

Penulis
: Hendra Mulya
Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait
Ridwan Rangkuti : Terimakasih Bawaslu Madina

Ridwan Rangkuti : Terimakasih Bawaslu Madina

Dua Dugaan Pelanggaran Edi Weng Telah Dilaporkan ke Bawaslu

Dua Dugaan Pelanggaran Edi Weng Telah Dilaporkan ke Bawaslu

Mahasiswa Fakultas Hukum UNSAM Praktek Peradilan Semu

Mahasiswa Fakultas Hukum UNSAM Praktek Peradilan Semu

Ciptakan Tata Kelola Kearsipan Yang Baik, Kemenkumham Jateng Musnahkan Fisik Arsip dan Sosialisasikan Permenkumham Tata Naskah Dinas

Ciptakan Tata Kelola Kearsipan Yang Baik, Kemenkumham Jateng Musnahkan Fisik Arsip dan Sosialisasikan Permenkumham Tata Naskah Dinas

Diskotik Kripton Buka 24 Jam dan Disinyalir Jual Narkoba ! Maruhal Lumbang Gaol SH : Kenapa Belum Ditutup dan Dirazia Juga ? Ada Apa ?

Diskotik Kripton Buka 24 Jam dan Disinyalir Jual Narkoba ! Maruhal Lumbang Gaol SH : Kenapa Belum Ditutup dan Dirazia Juga ? Ada Apa ?

Diskotik Kripton Buka 24 Jam, Disinyalir Jual Narkoba ! Maruhal Lumbang Gaol SH : Tutup Segera dan Pihak Kepolisian Harus Razia

Diskotik Kripton Buka 24 Jam, Disinyalir Jual Narkoba ! Maruhal Lumbang Gaol SH : Tutup Segera dan Pihak Kepolisian Harus Razia

Komentar
Berita Terbaru