Destinasi Wisata Lokal di Pamekasan Masih Banyak Peminat

- Kamis, 27 April 2023 11:00 WIB
Destinasi Wisata Lokal di Pamekasan Masih Banyak Peminat
Istimewa
Pantai Jumiang di Desa Tanjung Kecamatan Pademawu Kabupaten Pamekasan.


Ke depan pihaknya akan berupaya melakukan sejumlah pembenahan ditempat destinasi wisata tentu dengan tujuan mendongkrak capaian pendapatan asli daerah.

"Kami akan berupaya semaksimal mungkin agar objek wisata binaan dapat berubah meski skala kecil," tambahnya.

Selain itu, pihaknya meminta agar memberikan imbauan atau petunjuk rawan bahaya di sejumlah fasilitas dan wahana terutama wahana permainan.

"Protokol kesehatan masih harus dipatuhi oleh pengunjung wisata dan keamanan per individu," pesannya.

Penulis
: Habibi
Editor
:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru