Warga Kota Pekalongan Kibarkan Bendera Merah Putih, Begini Penjelasanya

- Rabu, 29 Maret 2023 11:50 WIB
Warga Kota Pekalongan Kibarkan Bendera Merah Putih, Begini Penjelasanya
Istimewa
Kantor Kesbangpol Kota Pekalongan.


Taufiq menegaskan, pengibaran bendera merah putih ini diharapkan bisa menumbuhkan rasa cinta tanah air dalam hal ini mencintai Kota Pekalongan. Dimana NKRI harga mati menjadi suatu poin penting, memperkuat ideologi Pancasila, serta mengingatkan sejarah Kota Pekalongan.

"Terkait dengan imbauan pengibaran bendera merah putih satu tiang penuh ini sudah kami edarkan, surat edaran walikota kepada seluruh instansi, camat yang diharapkan bisa menyebarluaskan informasi ini kepada warganya dalam rangka menyemarakkan Hari Jadi ke-117 Tahun 2023 Kota Pekalongan tercinta ini. Ke depan mudah-mudahan peringatan Hari Jadi 1 April ini menjadi tonggak bahwa selain hari-hari besar, Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Pekalongan juga diperingati dengan pengibaran bendera merah putih satu tiang penuh," pungkasnya.


Penulis
:
Editor
:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru